Awas, Kosmetik Kadaluwarsa Bisa Sebabkan 6 Masalah Kulit

0933263780x390Kosmetik dapat menambah kecantikan alami Anda dan menutupi noda di kulit. Selain itu juga dapat membantu menjaga kulit tetap sehat sampai tahun-tahun mendatang. Namun, Anda harus pandai memilih kosmetik yang sesuai dengan jenis kulit dan mengaplikasikannya dengan benar untuk mendapat hasil maksimal.

Terpenting, perhatikan tanggal kadaluwarsa produk kosmetik Anda. Pasalnya, alih-alih membuat Anda terlihat tambah cantik, kosmetik kadaluwarsa justru dapat mengakibatkan berbagai gangguan kesehatan kulit, seperti berikut ini.

Bacaan Lainnya

1. Peradangan kulit

2. Alergi

3. Guratan pada kulit

4. Infeksi mata

5. Jerawat

6. Rambut rontok

Kadang, tanggal kadaluwarsa di kemasan sudah hilang atau samar-samar. Anda perlu cara lain untuk tahu apakah produk yang Anda pakai sudah lewat waktu atau belum. Mudah saja, jika isi produk sudah berubah bentuk, warna atau bau, itu artinya sudah harus dipensiunkan. (Efa ristiani)

Pos terkait